Kalian pasti sudah tidak asing dengan camilan keripik pisang kepok asal Lampung, bukan? Nah, berikut ini saya ingin berbagi informasi tentang rekomendasi oleh-oleh khas Lampung selain keripik pisang biar buah tangan kita lebih bervariasi!
Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Lampung dan Medan, Kalian Wajib Tahu!
